
Sistem Informasi Rumah Sakit (SIMRS), apakah diperlukan?
Penyimpanan informasi pasien di berbagai sistem bisa menjadi sangat berantakan. Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS) berguna mengintegrasikan seluruh informasi ini ke dalam satu sistem